Minggu, 04 Desember 2011

akhlak

Islam agama yang mengajarkan kepada umat manusia untuk berakhlak mulia, salah satunya adalah bersikap husnudzon atau berbaik sangka. Sebaliknya Islam melarang bersikap su'udzan atau buruk sangka karena Alloh SWT berfirman : ...jauhilah prasangka,karena kebanyakan prasangka itu dosa , sukakah kamu memakan daging saudaramu sendiri yang telah mati ? tentunya kamumerasa jijik .....(QS; Al-Hujurot; 12)------

Tidak ada komentar:

Posting Komentar